BERSAMA ARBAIN RAMBEY, SENIOR FOTOGRAFER KOMPAS
JAKARTA 3 JUNI 2012
Klinik Fotografi “Fashion Jurnalistik” akan dibawakan oleh Arbain Rambey, Beliau adalah seorang fotografer senior media Nasional KOMPAS. Karya-karyanya sudah tidak asing lagi bagi para jurnalis, pencinta fotografi maupun masyarakat umum.
Klinik Fotografi ini ditujukan kepada para pelajar, mahasiswa dan masyarakat umum yang ingin belajar dan ingin tahu lebih jauh tetang fashion jurnalistik maupun teknik dan trik fotografi.
KLinik Fotografi dengan tema “Fashion Jurnalistik”
Membahas tentang dunia fotografi fashion jurnalistik, teknik dan trik dalam fashion jurnalistik, anda akan diajak untuk bagaimana belajar memulai menjadi seorang fotografer fashion jurnalistik, apa saja yang harus diperhatikan, langkah-langkah apa saja dalam mempersiapkan proses pemotretan model, baik yang secara konsep sudah dipersiapkan maupun dengan moment dan waktu yang terbatas.
Dengan peralatan yang canggih maupun dengan peralatan yang seadanya. bagaimana belajar membangun kreatifitas dalam fotografi, dalam klinik fotografi nanti akan dibahas dan didiskusikan.
Selain Klinik Fotografi juga akan ada session Foto Model, disediakan 4 model dengan berbagai macam konsep yang telah ditentukan oleh panitia.
TEMPAT ACARA :
Pendopo Utama, Padepokan Pencak Silat,
Taman Mini Indonesia Indah
Jl Taman Mini I, Jakarta Timur 13560
REGISTRASI : Jam 07.00-08.00 wib
TANGGAL :3 JUNI 2012
BIAYA PENDAFTARAN
UMUM
A. Early BirD : 23 April – 10 Mei 2012 = Rp. 150.000
B. Reguler Prize : 11 Mei – 2 Juni 2012 = Rp. 200.000
C. On The Spot : 3 Juni 2012 = Rp. 250.000
MAHASISWA/PELAJAR
A. Early Bird : 23 April – 10 Mei 2012 = Rp. 125.000
B. Reguler Prize : 11 Mei – 2 Juni 2012 = Rp. 150.000
C. On The Spot : 3 Juni 2012 = Rp. 200.000
FASILITAS :
Snack
Lunch
Sertifikat
Info :
Ana 08788-5643241, Yon 0878-77157911
Dewi 0821-69666337, Hadi 085311907723
Pembayaran Transfer ke :
a/n : Destiana Saraswati
Bank Mandiri,
Cab. Gejayan, Jogja
Norek : 137.0005102013
sms konfirmasi : Ana 08788-5643241
fax bukti pembayaran ke : 021-8092235
atau via email : ccthamrin@gmail.com
Sekretariat Panitia :
Ruang Marketing, Kampus A
Perguruan Tinggi MH Thamrin
Jl. Raya Pondok Gede No 23-25
Kramat Jati-Jakarta Timur 13550
021-8096411 ext 1208
website : www.thamrin.ac.id